Sabtu, 20 Mei 2023

MAPPING 'LIST ALL FILES' DALAM FOLDER

Dalam mengelola file di Google Drive, kadangkala kita data Folder, Sub Folder dan list semua file yang ada, baik nama, ukuran, URL maupun FIle ID  untuk berbagai keperluan. Nah, jika dilakukan secara manual satu persatu, tentunya cukup melelahkan karena kita harus membuka satu-persatu file nya untuk bisa mencatat data setiap file.

Dengan Google AppsScript, sebenarnya hal ini bisa dilakukan dengan lebih mudah. Untuk melakukannya ikuti langkah-langkah berikut : 

1. Buka / buat sebuah  spreadsheet
2. Buka ekstensi/ extensions pada menu spreadsheet
3. Copy dan paste script berikut ini : 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar